PATAH PART 1
Dan bila bisikan doaku untuk mememilikimu sekali lagi
tak kunjung menggema di langit Tuhan.
kuharap kamu turut larut dalam kenangan.
Dan semoga malaikat akan terus mengamin semua doaku untukmu
selamanya.
mungkin benar namamu lebih indah jika terus ku baca dalam doa
Jika doa memintamu kembali tak juga menggema di langit Tuhan
ku harap pertemuan dengan mu yang tiap kali kupinta dalam doa,
dapat menembus langit Tuhan.
Dan untuk semua perasaan-perasaan ini aku sudah menyerah,
usahaku sia-sia aku wanita payah dalam hal melupakan,
lemah dalam usaha melapaskan terlebih dirimu.
Biar ku teruskan saja mencintaimu bersama semua kegetiran ini
biar saja ku habis dicabit pilu,di hajar rindu, dan sejenisnya.
tak kunjung menggema di langit Tuhan.
kuharap kamu turut larut dalam kenangan.
Dan semoga malaikat akan terus mengamin semua doaku untukmu
selamanya.
mungkin benar namamu lebih indah jika terus ku baca dalam doa
Jika doa memintamu kembali tak juga menggema di langit Tuhan
ku harap pertemuan dengan mu yang tiap kali kupinta dalam doa,
dapat menembus langit Tuhan.
Dan untuk semua perasaan-perasaan ini aku sudah menyerah,
usahaku sia-sia aku wanita payah dalam hal melupakan,
lemah dalam usaha melapaskan terlebih dirimu.
Biar ku teruskan saja mencintaimu bersama semua kegetiran ini
biar saja ku habis dicabit pilu,di hajar rindu, dan sejenisnya.
Comments
Post a Comment