KU SEBUT APA SORE INI ?

Sore ini di tempat ku hujan
berarti ada rintik yang jatuh,
seperempat jam tadi rintiknya
semakin deras

mungkin ada yang sedang patah hatinya
jadi semesta ikut-ikut berkonsfirasi
mengmaklumi.

jangan terlalu lama lah
kasian yang hati nya tak sepatah kamu
gagal berkencan dia karna semesta
mendukung kesedihan mu lewat hujan.

Sore di tempat mu ada apa ?
aku tebak kau sedang memandang
senja dengan liar yang memerah
karna terus terusan kau tatap
seperti biasa.




Comments

Popular posts from this blog

Ketidaktauan